Peserta didik mampu menjelaskan konsep rantai makanan dan jaring-jaring makanan serta mengidentifikasi peran makhluk hidup sebagai produsen, konsumen, dan dekomposer dalam suatu ekosistem.

Peserta didik mampu mengidentifikasi perbedaan antara makhluk hidup dan benda tak hidup berdasarkan ciri-ciri kehidupan seperti tumbuh, berkembang biak, dan beradaptasi.

Peserta didik mampu menjelaskan pengertian ekologi dan simbiosis dengan menggunakan bahasa sendiri serta memberikan contoh hubungan simbiosis dalam kehidupan.

Peserta didik mampu menjelaskan pengertian ekologi dan simbiosis dengan menggunakan bahasa sendiri serta memberikan contoh hubungan simbiosis dalam kehidupan.